PROGRAM KOLABORASI BOLEH BELAJAR
Semua bisa berkolaborasi bersama Boleh Belajar
Tidak seperti layanan edutech biasa, Boleh Belajar secara khusus diprakarsai oleh Boleh Dicoba Digital, kelompok yang sudah malang melintang di industri digital selama lebih dari 5 tahun. Di sini, kami berkomitmen untuk menyediakan jalur yang efektif dan efisien bagi semua orang yang ingin menjadi Digital Performance Marketer.
Kami juga bekerjasama dengan puluhan talenta digital kenamaan di Indonesia untuk berbagi ilmu dan pengalaman, sekaligus menggaet berbagai partners untuk mendukung terciptanya lingkungan belajar yang optimal. Dengan mengumpulkan, menumbuhkan, dan meluluskan talenta, kami ingin menunjukkan bahwa digital marketing adalah solusi serbaguna dan inklusif untuk perekonomian saat ini.


Meneruskan salah satu tujuan Boleh Belajar dalam mendukung pertumbuhan dunia bisnis khususnya Digital Marketing, kami tidak hanya berdiri sendiri namun juga terbuka dengan segala kemungkinan dalam program kolaborasi dan kerjasama. Kami percaya melalui program kolaborasi dapat memperluas capaian dan pertumbuhan perkembangan industri Digital Marketing.
Boleh Belajar membuka kesempatan untuk berkolaborasi dan bekerjasama dengan semua elemen bisnis, industri, dan masyarakat melalui program kolaborasi.
PARTNERSHIP
Partnership Program Boleh Belajar

Boleh Belajar for Campus
Boleh Belajar for campus merupakan program kolaborasi yang ditujukan kepada civitas institusi kampus, sekolah, ataupun komunitas pelajar.

Boleh Belajar for Incubators
Boleh Belajar for incubators merupakan program kolaborasi yang ditujukan kepada incubator, lembaga pelatihan, ataupun lembaga business development.

Boleh Belajar for Goverment
Boleh Belajar for Governmentmerupakan program kolaborasi yang ditujukan kepada civitas institusi kampus, sekolah, ataupun komunitas pelajar.

Boleh Belajar for Company
Boleh Belajar for incubators merupakan program kolaborasi yang ditujukan kepada Perusahaan, Startup, ataupun firma bisnis.

Boleh Belajar for Community
Boleh Belajar for incubators merupakan program kolaborasi yang ditujukan kepada Komunitas.
JENIS KOLABORASI
Kolaborasi dari berbagai aspek dengan Boleh Belajar

Kolaborasi Konten
Kolaborasi content merupakan jenis kolaborasi dan kerjasama dalam pembuatan content yang dapat dibuat pada platform social media, radio campus, live session, Podcast, dan kemungkinan kerjasama content lainnya. Dengan materi pembahasan yang masih berkaitan dengan Digital Marketing ataupun Course Skills dan Academic

Kolaborasi Program
Kolaborasi Program merupakan jenis kolaborasi dan kerjasama dalam Program utama yang dimiliki oleh Boleh Belajar sebagai berikut: Boleh Ngulik, Boleh Ngobrol, Bootcamp.

Kolaborasi Event
Kolaborasi Event merupakan jenis kolaborasi dan kerjasama dalam pembuatan content yang dapat direalisasikan melalui program webinar, acara kolaborasi, dan kemungkinan event lainnya. yang masih berkaitan dangan Digital Marketing ataupun Course Skills dan Academic.

Affiliate Partnership
Affiliate Partnership merupakan bentuk kolaborasi dan kerjasama yang dirancang dan direncanakan oleh kedua belah pihak untuk menentukan benefit yang saling menguntungkan dan telah disepakati untuk diatur di dalam jalinan kerjasama.

Media Partnership
Media Partnership merupakan bentuk kolaborasi dan kerjasama yang dirancang untuk menjadikan Komunitas Anda akan menjadi media partner dari event atau pun program acara yang dilakukan oleh Boleh Belajar.

Kolaborasi sekarang juga dengan Boleh Belajar